Ads Top

Promo Penerbangan AirAsia 2016

Profil Perusahaan AirAsia

AirAsia (Sering di tulis Air Asia) adalah maskapai penerbangan terdepan di Asia, dibangun dengan impian untuk memungkinkan semua orang dapat menikmati layanan penerbangan. Sejak 2001, AirAsia sudah merubah norma perjalanan penerbangan di dunia, dan muncul menjadi yang terbaik.
Dengan jaringan rute yang membentang di lebih dari 20 negara, AirAsia terus membuka jalan bagi penerbangan baru dalam bisnis ini.
Bersama dengan anak-anak perusahaannya (AirAsia X, Thai AirAsia, Indonesia AirAsia, Philippine's AirAsia Inc dan Air Asia Jepang), AirAsia siap membaa penerbangan berbiaya terjangkau ke puncak pencapaian dengan keyakinan mereka bahwa, "Sekarang Semua Orang Dapat Terbang".
Visi
Menjadi maskapai penerbangan berbiaya hemat di Asia dan melayani 3 juta orang yang sekarang dilayani dengan konektivitas yang kurang baik dan tarif yang mahal.

Misi
- Menjadi Perusahaan terbaik untuk bekerja, dimana para karyawan di anggap sebagai anggota keluarga besar.
- Menciptakan brand ASEAN yang diakui secara global.
- Mencapai tarif terhebat sehingga semua orang bisa terbang engan AirAsia.
- Mempertahankan produk berkualitas tinggi, menggunakan teknologi untuk mengurangi pembiayaan dan meningkatkan kualitas layanan

Aturan Tarif AirAsia

Baik untuk kursi Low Fare, Premium Fare atau Premium Flatbed, setiap tarif memiliki aturan dan keistimewaan tersendiri. Anda cukup menentukan jenis tarif terbaik sesuai pilihan anda agar dapat menikmati perjalanan menakjubkan bersama kami.

PromoAirAsia X
Penggantian Jadwal PenerbanganMaksimum 48 jam sebelum jadwal keberangkatan dan tunduk pada perbedaan tarif abru dan pengenaan biaya (pertamu per sektor)Maksimum 2 jam sebelum jadwal keberangkatan
Tidak berlaku untuk pemesan tiket dalam kurun waktu 4 jam. Ketersediaan penerbangan berikutnya 3 jam untuk penerbangan AirAsia dan 4 jam untuk openerbangan AirAsia X ; atau berikutnya. Tunduk pada selisih tarifMaksimum 2 jam sebelum jadwal keberangkatan. Tunduk pada selisih tarif jika ada.
Perubahan Nama
Perubahan Tujuan
Pengembalian dana pada harga dan biaya
Terlambat Check-in atau gagal naik pesawat
Tidak dapat dikembalikan / Hilangnya tarif. Periksa jadwal anda dengan ketat untuk waktu check-in dan boarding.
Perubahan rincian wisata
Bebas melakukan perubahan melalui fitur 'Atur Pemesanan Saya' (kecuali perubahan nama) Biaya dikenakan untuk setiap peruabahan di loket bandara.
Mata UangSemua jumlah akan dikenakan biaya dalam mata uang negara keberangkatan kecuali yang dipilih sebaliknya.

Terminal AirAsia


TujuanAirportTerminal
Bali (DPS)Denpasar Ngurah Rai International Airport
Balikpapan (BPN)Sepinggan Airport
Banda Aceh (BTJ)Sultan Iskandarmuda Airport
Bandung (BDO)Husein Sastranegara Airport
Jakarta (CGK)Soekarno Hatta International AirportTerminal 3
Lombok (LOP)Lombok Internatioanl Airport
Makassar (UPG)Hasanuddin International Airport
Medan (KNO)Kualanamu Airport
Padang (PDG)Minangkabau International Airport
Palembang (PLM)Sultan Mahmud Badaruddin II International Airport
Pekanbaru (PKU)Sultan Syarif Kasim II Airport
Pontianak (PNK)Supadio International Airport
Semarang (SRG)Ahmad Yani International Airport
Solo (SOC)Adi Sumarno International Airport
Surabaya (SUB)Juanda Intenational AirportTerminal 2
Yogyakarta (JOG)Adi Sucipto Airport

Check-In AirAsia

Konter Check-In
Check-In konter tersedia untuk semua penerbangan AirAsia. Anda dapat langsung datang kebandara dengan membawa dokumen perjalanan, melakukan check-in di konter dan mendapatkan Boarding Pass anda.
Ketersediaan
Penerbangan Domestik AirAsiaPenerbangan InternationalAirAsia X Flights (D7)
Buka : 2 jam sebelum keberangkatan. Tutup : 45 menit / 1 jam (berangkat dari klia2) sebelum waktu keberangkatanBuka : 3 jam sebelum waktu keberangkatan. Tutup 1 jam sebelum waktu keberangkatanBuka : 3 jam sebelum waktu keberangkatan. Tutup : 1 jam sebelum waktu keberangkatan
Biaya
Biaya layanan akan dikenakan kepada tamu yang melakukan check-in manual di loket check-in bandara untuk penerbangan domestik (penerbangan AK)
Hindari biaya loket dan lakukan Self Check-in secara GRATIS.
Batas waktu check-in mungkin berbeda untuk setiap bandara serta untuk penerbangan tertentu.
Adalah tanggung jawab anda untuk memastikan bahwa anda memnuhi batas waktu ini.
Biasanya terjadi antrian yang panjang dibandara yang dikarenakan oleh pemeriksaan keamanan yang kompleks. Kami sarankan agar anda melakukan check-in lebih awal dan segera melanjutkan ke gerbang keberangkatna atau anda berisiko tertinggal dibagian keamanan.
Web dan Mobile Check-In
Sekarang anda dapat melaukan Self-Check-In dengan flexibel dan nyaman !
Check-in melalui website dan cetak boarding pass anda sendiri untuk perjalanan yang lebih lancar.
Web Check-InMobile Check-In
Ketersediaan sebelum penerbanganAirAsia = 14 hari hingga 1 jam menjelang waktu keberangkatan yang sudah dijadwalkanAirAsia = 14 hari hingga 1 jam menjelang waktu keberangkatan yagn sudah dijadwalkan
AirAsia X = 14 hari hingga 1 jam menjelang waktu keberangkatan yagn sudah dijadwalkanAirAsia X = 14 hari hingga 1 jam menjelang waktu keberangkatan yang sudah dijadwalkan
Perangkat yang dibutuhkanPrinter atau ponsel dengan WAP (gambar diaktifkan)Ponsel dengan WAP (gambar diaktifkan)
Jumlah maks. calon penumpang yang check-in509
Seluruh calon penumpang dapat menikmati Self Check-In kecuali untuk :
(X) Penumpang Hamil
(X) Penumpang yang bepergian dengan bayi
(X) Penumpang dengan keterbatasan gerak dan mereka yang berkebutuhan khusus
(X) Penumpang berusia di bawah 16 tahun dan melakukan perjalanan sendiri
(X) Lebih dari 9 penumpang yang melakukan perjalanan dalam 1 kode pemesanan melakui Check-In via Mobile atau Kios.
Silakan Memprosesnya di loket check-in kami.
Setelah Check-In
(check) Peruabahan di perbolehkan setelah self check-in:
Makanan, Pilih kursi, Perbesar jatah bagasi yang didaftarkan dan hal-hal lainnya melalui 'Manage My Booking" :
Untuk penumpang yang check-in dengan tujuan ke Australia
Boarding pass dari Self Check-In yang dicetak akan ada pemberitahuan "INI BUKAN BOARDING PASS"
Bukti pas ini bukan merupakan boarding pass yang valid; calon penumpang harus melanjutkan ke konter pemeriksaan dokumen/penyerahan bagasi untuk mendapatkan izin APP (Advance Passenger Processing/Pemrosesan Penumpang Tingkat Lanjut) dimana setelah itu barulah pas masuk di terbitkan.

Promo AirAsia 2016

Untuk mengetahui promo ter-update AirAsia kunjungi link  dibawah ini

No comments:

Powered by Blogger.